Tentang Kami
IBU JODHA FOOD Berdiri sejak 2019, adalah
Perusahaan yang pada awal berdirinya bernama
CILOK IBU JODHA, kami menyediakan berbagai
macam pangan olahan berupa : Cilok Jumbo, Baso
Aci, Batagor ikan dan Siomay goreng ikan.
Dengan dedikasi untuk menghasilkan inovasi dan
efisieni, kami menyediakan Produk dan Layanan
yang membantu Pelanggan untuk memperoleh
makanan/jajanan yang Enak, Lezat, aman di kantong
dan Mudah didapat.
Pada Juli 2025 Cilok Ibu Jodha menghadirkan inovasi terbarunya yaitu : KERUPUK KULIT dan KERUPUK DURI ikan Barakuda. Berawal dari mengikuti pelatihan di micronect dan terinspirasi untuk menjadikan, Sampah Produksi menjadi pangan olahan yang Gurih, Lezat, Bergizi dan Bernilai jual tinggi. Pada Tahun yang sama kami mengesahkan perusahaan kami PT BIMANSYA ALANA BAROKAH dan mengganti Brand kami menjadi IBU JODHA FOOD.
Krupuk Duri Ikan Barakuda
Produk Kami
Apa Kata Mereka



